Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Build Ling Tersakit Musuh Sekali Tusuk Langsung Terkapar

carabangal.com - Inilah Build Ling Tersakit dan pastinya belum pernah kalian cobain di RANKED, ling hero merupakan hero Assassin yang selalu loncat kesana kemari dan susah di tangkap, bayangkan saja banyak sekali para pro player yang suka sekali memainkan hero ini, karena selain sakit hero ling susah di tangkap, kepiawaian dalam memainkan hero ling tentu saja harus di imbangi dengan buildnya yang sakit dan semua ini akan saya tuliskan bagaimana cara build hero ling yang benar.

Build Ling Tersakit

Sejarah Hero Ling Mobile Legends

Sebelum lanjut ke Build Ling Tersakit, mari kita simak sejarah dari Ling, Ling merupakan saudara seperguruan Zilong yang berguru dengan Great Dragon, dan mereka adalah penerus bagi kerajaan Great Dragon, Zilong dan Ling saling beradu ilmu dan ling pemenangnya namun anehnya zilong yang di pilih untuk penerus Great Dragon. 

Dengan penuh rasa kesal akhirnya ling meninggalkan Hidden Land dengan perasaan merasa terhina dan hatinya yang sedang gundah gulana, dan dia melatih ilmunya sampai berhasil dan menjadi Assassin terbaik yang di juluki Cyan Finch.

Skill Hero Ling Mobile Legends

Supaya memudahkan dalam membuat build ling tersakit, mari kita bahas terlebih dahulu mengenai skil - skil hero ling, karena dengan memahami efek skill yang dimiliki oleh ling tentunya kalian akan dengan mudah untuk memainkan hero ini, mari kita simak efek dari skill hero ling Mobile Legends sebagai berikut.

1. Skill Pasif Hero Ling

Skill Pasif hero ling atau yang disebut dengan Cloud Walker, skill ini yang membuat ling untuk melompat diantara dinding - dinding di Land Of Dawn, dan dapat mengeliminasi hero - hero lawan namun apabila ling terjatuh ke tanah maka akan mendapatan efek slow.

2. Finch Poise

Skill Ling yang pertama adalah Finch Poise. skill ini mengeluarkan Qinggong ( Skill Lightness). Ling dapat melompat dari dinding ke dinding dengan memasuki mode Half Stealth dan ini membuat ling tidak bisa di sentuh, dia akan melompat dari dinding satu ke dinding lainnnya tanpa cooldown,

3. Defiant Sword

Skill yang ke dua hero ling adalah Defiant Sword, Ling berlari ke arah yang ditentukan dan menyerang hero lawan yang terdekat, memberikan damage. serangan ini akan dihitung sebagai Basic Attack, apabila digunakan didinding maka akan memberikan efek slow kepada hero lawannya, namun apabila digunakannya di tanah maka tidak akan memberikan efek slow.

4. Tempest Of Blade

Untuk Skill Hero ling yang ke tiga atau biasa disebut Tempest Of Blade, apabila skill ultynya di gunakan maka ling akan melompat dari udara dan tidak dapat di sentuh, dan akan meningkatkan movement speednya sehingga ling bisa bergerak dengan bebas, skill ini bisa untuk menyerah hero lawan atau bisa juga digunakan untuk melarikan diri.

Build Hero Ling Tersakit 

Setelah kalian mengetahui sejarah hero ling dan skil - skil nya, sekarang saatnya kita membahas Build Ling Tersakit, dan saya akan menjelaskan efek atau fungsi item yang di beli dalam penggunaan build ling tersakit, dan inilah build ling tersakit yang dapat anda ikuti sebagaimana gambar dibawah ini.

Item Ling Tersakit
Nah diatas kalian udah liatkan susunan item dari build ling tersakit, dengan menggunakan item diatas ling akan semakin sakit dan juga semakin kuat, Build ini pasti sering kalian liat di rangked, nah sekarang kita bahas satu persatu apabila hero ling menggunakan item ini apa saja efeknya.

1. Raptor Machete

Untuk pembelian item pertama dalam build ling tersakit saya merekomendasikan Raptor Machete, karena ling harus farming dengan cepat dan harus lebih kaya diantara hero lainnya, dengan begitu ling akan menjadi lebih sakit dan kuat, apabila ling sudah memiliki item Raptor Machete maka dia akan memiliki efek sebagai berikut.
 
Physical Attack : 155
Physical PEN : 15 %

2. Magic Shoes

Dalam pemilihan Item yang kedua, untuk Build Ling Tersakit kalian harus memilih sepatu Magic Shoes, selain akan mempercepat cooldown Magic Shoes juga dapat mempercepat gerakan hero ling untuk melompat kesana kemari, setelang king memiliki Magic Shoes maka dia akan memiliki efek sebagai berikut.

Movement Speed : 300
Cooldown : 10 %

3. Endless Battle

Pemilihan item build ling tersakit berikutnya adalah Endless Battle, ketika hero ling sudah mendapatkan Endless Battle maka dia akan semakin sakit dan semakin cepat dalam menggunakan skillnya, jadi kalian harus membeli item Endless Battle karena akan memberikan efek kepada ling sebagai berikut.

Movement Speed : 315
Physical Attack : 65
HP   : 2.828
Mana Regen : 5
Cooldown : 20 %
Physical Lifesteal : 10 %

4.Windtalker

Build Ling Tersakit yang ke empat adalah  Windtalker, ketika hero ling sudah memiliki Windtalker maka dia semakin kencang dalam berlari dan semakin gesit dalam melakukan serangan, bahkan dia tidak bisa dikejar oleh hero lawan, karena Windtalker akan memberikan efek sebagai berikut.

Movement Speed : 335
Attack Speed : 1,134

5.  Blade Of Despair

Pemilihan Build Item Ling yang kelima adalah Blade Of Despair, ketika pertandingan sudah memasuki Late game maka kalian wajib banget untuk membeli item Blade Of Despair, karena hero dari lawan sudah memiliki armor, sehingga susah di eliminasi, apabila hero ling membeli Blade Of Despair maka akan memiliki efek sebagai berikut.

Movement Speed : 351,75
Physical Attack : 380

 6. Berseker's Fury

Untuk Build Ling yang terakhir adalah Berseker's Fury, apabila hero ling memiliki Berseker's Fury maka akan memberikan efek Physycal ATK, Crit. Chance dan Crit. Damage, sehingga ling semakin lebih sakit dan sulit untuk di eliminasi oleh hero lawa.

Setelah Build Ling Tersakit sudah lengkap, maka inilah total damage yang dimiliki olehnya, sehingga Hero lawan akan mudah di eleminasi terutama Hero Marksman dan Hero Mage dan berikut totalnya.

Movement Speed : 351,75
Magic Power : 0
Magical Defense : 10
Mana : 0
HP Regen : 7,8
Basic Attack Crit Rate : 0
Physical Attack : 445
Physical Defense : 18
HP   : 2828
Attack Speed : 1,134
Mana Regen : 5
Ability Crit Rate : 0
Cooldown : 20 %
Physical Lifesteal : 10 %

Emblem Hero Ling Tersakit dan Terkuat

Tidak lengkap rasanya apabila kalian hanya memiliki build ling tersakit, maka akan lebih sakit lagi apabila emblem ling di atur dengan baik dan benar pula, karena ling merupakan hero Assassin maka saya disini akan membahas Emblem Assassin yang benar.
 
Emblem Ling Tersakit
Seperti kalian lihat kambar diatas, itu adalah Emblem Ling Tersakit yang harus kalian gunakan disaat memainkan hero ling, baik itu di mode RANKED atau CLASSIC dan berikut saya akan jelaskan fungsinya dari emblem tersebut.
 

Battle Spell

Untuk Build Ling Tersakit kalian harus menggunakan Spell Retibution, dengan menggunakan spell tersebut hero ling akan semakin mudah dalam mengumpulkan gold sehingga lebih cepat dalam pembelian item dan build ling semakin jadi, ling harus lebih kaya diantara hero lawan.
 

Custem Assassin Emblem

Untuk penganturan dalam build ling tersakit sebenarnya bebas - bebas saja, namun saya disini menngunakan pengaturan seperti gambar diatas, dan terbukti hero ling menjadi lebih sakit, dan berikut penjelasannya mengenai Custom Assassin Emblem.
  1. Bravery, akan memberikan Efek Physical Attack sebesar +12.00 sehingga ling akan semakin sakit
  2. Invasion, akan memberikan Physical PEN +6.00
  3. High Dry, maka ketiga damage yang diberikan kepada lawan akan meningkat sebesar 6% namun apabila hanya satu lawan saja di dekatnya, tidak berlaku untuk area
 Nah, itulah para pencinta game android mobile legends, pembahasan mengenai build ling tersakit namun semua hasil berada di keterampilan tim dan kalian sendiri yang menentukan, apabila anda menginginkan informasi game android lainnya silahkan kunjungi chanel Youtube saya iQ Official.