Build Zilong Tersakit dan Terkuat Beserta Cara Memainkannya
carabangal.com - Siapa yang tidak tahu dengan hero zilong di mobile legends bang - bang, zilong adalah salah satu hero yang bisa diandalkan terutama dalam menghancurkan tower, tentunya supaya hero zilong memiliki kekuatan didalam bertarung maka hero ini membutuhkan build item supaya zilong menjadi lebih sakit dan kuat.
Sejarah Hero Zilong
Sebelum saya membahas mengenai Builsd Zilong Tersakit saya sebaiknya kita mengenal sejarah dan karakter hero ini supaya kalain bisa lebih enjoy dan menarik di dalam memainkan hero zilong ini, zilong merupakan hero Fighter/Assasin nah sebaiknya kalian apabila ingin memainkannya terlebih dahulu harus perhatikan teman kalian, apakah ada yang pake Assasin atau malah sebaliknya memakai Fighter.
Kisah Zilong yang dahulunya masih muda ditemukan terpisah dari orang tuanya di sebuah negeri yang tidak ada penghuninya dan dia mengembara selama kurang lebih tujuh hari dan dalam pengembaraannya dia selalu mendapatkan kesulitan yang tak terhingga, dan Zilong memberikan keranguhannya dan dia tidak pernah menyerah dalam usahanya mencapai tujuan.
Skill Hero Zilong
Ketika kamu membuat build zilong yang sakit dan kuat tentunya harus di cocokan dengan skill - skillnya terlebih dahulu dan kali ini kita akan bahas skill - skillnya hero ini, terdapat beberapa skill yang dimilki zilong terutama yang paling unik itu adalah skill satunya karena skil ini dapat mengangkat lawannya kebelakang.
1. Skill Pasif
Sebelum saya membahas skill - skill zilong maka kalian harus mengetahui skill pasif dari zilong, setelah setiap tiga basic attac zilong ini akan memperoleh Dragon Flurry pada basic attack selanjutnya. dapat menyerang target berulang kali. dan akan memberikan damege yang besar yaitu 150% dan dapat memulihkan HP zilong setara 50% dari Physical Attack-nya sehingga build zilong ini lebih cocok sebagai fighter
2. Spear Flip
Skill ini ialah skill satu dari hero zilong, di skill ini zilong bisa mengangkat lawannya ke belakang memberikan (+80% Total Physichal ATK) Phisical Damage.
3. Spear Strike
Dalam skill ini zilong berlari dan menuju hero lawan kalian dengan tombaknya dan ini sakit sekali alias perih tak berdarah. skill ini memberikan tambahan 250 ( +60% Total Phisical Attack) Phissical Damage kepada hero lawan kalian dan mengurangai Phisychal Defense target sebanyak 15 selama 2 detik, serta melakukan Bassic Attack dengan cepat.
4. Supreme Warior
Apabila Zilong menggunakan skill Supreme Warior maka akan memperoleh 40% Moven Speed 45% Attack Speed dan menjadi Immune terhadap efek Slow Selama 7.5 detik dan Debuff akan dihapus ketika skill zilong sedang di gunakan.
Build Zilong Supaya Sakit dan Kuat
Build Zilong Tersakit dan Terkuat |
Nah sekarang kalian perhatikan mengenai build zilong sesuai dengan gambar diatas sekaligus dengan apa saja fungsinya saya akan jelaskan di bawah ini supaya kalian mengerti bagaimana cara build zilong tersakit dan terkuat di Land Of Dawn
1. Warrior Boots
Dari namanya aja pasti sudah tidak asing lagi warrior boots, karena sepatu ini lebih cocok dengan warior dan ini cocok untuk build zilong dalam melakukan pertahanan dan ketika melarikan atau meloloskan diri dari musuh, apabila zilong menggunakan skill 3 maka zilong akan memiliki movement speed 80% apabila ingin lebih kencang silahkan ganti dengan Rapid Boots dan Zilong akan memiliki 120 % Movement speed dan kamu tidak akan terkejar kalau melarikan diri.
2. Blade Of The Heptaseas
Untuk item yang kedua dalam membuat build zilong supaya sakit saya merekomendasikan Blade Of The Heptaseas karena item ini memiliki +70 Physical Attack dan +250 HP maka dengan dua item ini saja hero zilong akan sakit karena jika zilong mengangkat hero lawat dengan skil satunya akan memiliki +120 Physical Attack apabila menciduk hero marksman atau mage maka akan menang.
3. Endless Battle
Untuk item yang ketiga saya merekomendasikan Endless Battle maka zilong akan lebih sakit dalam menghadapi musuhnya item ini sendiri memiliki +65 Physical Attack, +5 Mana Regen, + 250 HP, +10% Cooldown Reduction, +5 Movement Speed SPD, dan +10% Physical Lifesteal.
4. Blade Of Despair
Supaya build zilong semakin sakit maka saya merekomendasikan Blade Of Despair karena item ini memiliki +160 Physical Attack dan +5% Movement Speed dan apabila zilong melawan hero lawan yang memiliki HP di bawah 50% maka physicalcalnya akan meningkat sebesar 25%
5. Antique Cuirass
Untuk item yang ke empat saya merekomendasikan Antique Cuirass karena dengan menggunakan Antique Cuirass maka build zilong akan semakin sakin dan kuat untuk item ini sendiri memberikan efek +920 HP, +54 Physical Defense, +6 HP Regen Pasif dari item ini pun memberikan efek ketika diserang oleh hero lawan akan mengurangi Physical Attack sebesar 10%
6. Immortality
Untuk item build zilong yang terakhir saya merkomendasikan Immortality karena ini seharusnya sudah memasuki ke late game karena Immortality sendiri memiliki efek +800 HP, +40 Physical Defense untuk pasif dari item Immortality ini akan membuat zilong hidup kembali apabila mati oleh musuh, item tersebut bisa di tukar dengan athena shild.
Itulah diatas mengenai penjelasan build hero zilong yang sakit dan terkuat, kalian bisa jumlahkan berapa damage dari hero zilong dan berapa banyak kekuatan bertahan apabila build zilong ini sudah lenkap itemnya mulai dari Physical Attac, Movement Speed hingga Attack Speed.
Total Kekuatan Zilong Dengan Build Tersakit dan Terkuat
Apabila kalian sudah berhasil membeli semua item diatas, maka sekarang marilah kita jumlahkan sebeberapa sakit dan seberapa kuat dengan menggunakan Build Zilong Terkuat dan Tersakit, berikut estimasinya, namun ini belum menggunakan skill dan emblem begitu juga pasifnya.
Movement Speed | : | 315 |
Magic Power | : | 0 |
Magical Defense | : | 0 |
Mana | : | 405 |
HP Regen | : | 13 |
Basic Attack Crit Rate | : | 0 |
Physical Attack | : | 488 |
Physical Defense | : | 141 |
HP | : | 4.909 |
Attack Speed | : | 0.964 |
Mana Regen | : | 8.2 |
Ability Crit Rate | : | 0 |
Cooldown | : | 10% |
Physical Lifesteal | : | 10% |
Cara Memainkan Hero Zilong
Setelah kalian mengetahui build zilong tersakit dan terkuat tentunya kalian juga harus bisa memainkan zilong supaya kalian bisa maksimal bahkan kalau bisa kalian MPV karena zilong ini bisa kill hero sebanyak - banyaknya dan gampang kabur.
Sebaiknya dalam memainkan zilong kalian berada di EXP land atau kalian ambil land bawah karena disana dekat dengan Turtle pertama kali spawn dan memang seharusnya Fighter mengambil dalam posisi ini karena zilong dapat bertarung dengan hero lawan dan dapat lebih cepat naik level sehingga zilong bisa rotasi untuk mengawasi turtle dari musuh dan bermainlah objektif gaming dengan fokus terhadap tower musuh. Untuk Battle spell dan emblem silahkan sesuaikan dengan kebutuhan saja karena setiap individu berbeda beda.
Itulah kiranya Build Zilong yang tersakit dan terkuat semoga bisa membatu kalian dalam memenangkan permainan baik itu di classic atau di RANK terutama bagi kalian yang ingin cepat naik bintang dan hero ini lebih cocok dimainkan di RANK Game Master sampai EPIC, Untuk mendapatkan info mengenai game android silahkan kunjungi chanel kami disini