Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tips Dan Trik Menggunkan Zilong Beserta Buildnya



Skill
Dragon Flurry
 
Setiap enam detik, basic attack beriutnya akan medaratkan combo pada target yang berada di depannya berkali – kali memberikan total 1.8 kali damage basic attack. Memukul musuh dengan basic atack akan mengurangi waktu cooldown dari ability ini sebannyak 0.5 detik.
Pada saat awal game, serang minion musuh untuk memicu kemampuan Passivenya untuk membuatnya menyerang Hero yang berada di belakang minion.

Baca Juga 
 

Spear Flip
Skill ini dapat mengangkat mush kebelakan g Zilong dan meberikan damage serta mengurangi armor selama 2 detik. Pada awal game atau Laning Phase, tunggu minnion atau pancing lawan kalaina kedekat tower dan disaat minion habis cobalah untuk menariknya ke dalam tower.

Spear Strike
Charge atau berpindah kearah target musuh seperti magnet  yang akan menempel pada besi.  Memberikan damage dan mengurangi movement speed target selama 1 detik dan akan memberikan basic attack.
Kombinasikan dengan skill 1, atau bisa digunakan utuk mewati dinding untuk melarikan diri, memanfaatkan monster sebagai targetnya.
Supreme Warrior
Meningkatkan Movement Speed dan Attack Speed. Menghapus efeki tidak bergerak. Bisa digunakan untuk menghilangkan Crowd Control dan mebuat zilong kebal dari efek magic.

Build Gear


1.    Haas's Claws
+70 Physical Attack
Keunikan:+20% Lifesteal Pasif Unik-Insanity:Ketika HP turun di bawah 40%, hero akan menerima tambahan 10% lifesteal fisik.

2.    Warrior Boots

+22 Armor
Keunikan:+40 Movement SPD Pasif Unik-Valor:Pertahanan fisik akan naik 5 dengan beberapa serangan yang diterima, untuk kenaikan sampai 25 poin, berakhir

3.    Berserker's Fur
y
+65 Physical Attack
+25% Crit. Chance
Keunikan:+40% Crit. Damage Pasif Unik-Doom:Crit Strike akan meningkatkan Physical Attack 5%, selama 2detik.

4.    Scarlet Phantom
+30 Physical Attack
+40% Attack Speed
10% Crit. Chance
Pasif Unik-Frenzy:Crit Strike akan meningkatkan Attack Speed Hero 25% dan Crit Strike Rate 5%, selama 2detik.

5.    Rose Gold Meteor

+60 Physical Attack
+30 Magic RES
+5% Lifesteal
Pasif Unik-Lifeline:Dapatkan perisai yang bisa menyerap 510-1350 damage (Meningkat dengan level) saat HP di bawah (+0%). Efeknya memiliki cooldown kedua 30.

6.    Immortality
+800 HP
+40 Magic RES
Pasif Unik-Immortal:Bangkit Setelah kematian 25 Setelah Mati Dan Mendapatkan HP Dan Shield Itu Dapat Menyerap 300-1000 Poin Dari Serangan. Shield Bertahan Untuk 3s. Cooldown Untuk Efek Ini 180s.

Set gear ini berfokus pada lifesteal dan bertahan dari serangan magic damage apalagi untuk hero berole Mage. Set gear ini juga menggunakan item Immortality agar zilong dapat hedup lagi saat di Late Game. Pertama kalian buat dulu Haas’s Claws agar mendapatan efek lifesteal diawal setelah jadi kalian buat Warrior Boots agar mendapatkan Movement dan armor. Selanjutnya Beseker Fury, Skarlet Phantom, Rose Gold Meteor dan Immortality.

Baca Juga

 
Untuk Zilong lumayan banyak rekomendasi spellnya. Retribution tentunya agar kalian melakuakan farming lebih cepat. Flicker untuk mengejar musuh yang kabur atau untuk kalian kabur. Arival jika kalian menjadikan zilong sebagai pusher tower. Inspire agar memperkuat serangan kalian sekaligus melemahkan peratahanan lawan.
Emblem
Kalian bisa menggunakan Custom Assassin Emblem atau Custom Jungle Emblem. Jika Kedua Emblem ini tidak ada atau levelnya rendah kalian bisa menggunakan Common Physical Emblem.

Baca Juga
  • Kalian leveling skill 2 dulu diawal lalu skill 1. Setelah  level 4 naikan level ultimate kalian.
  • Jika kaian menggunakan Battel Spell Retribution, kalian beli item jungle nimble blade. Tapi kalau tidak kalian beli hunter knife saja agar damage ke monster hutan lebih besar dan farmingpun lebih cepat.
  • Jangan push tower ketika hero yang menjaganya belum mati atau masih ada yang menjaga turet itu. Kalian clear minion saja lalu farming kehutan.
  • Jika bisa, lakukanlah roaming.
  • Salah satu kombo yang baik dengan zilong adalah Eudora. Zilong akan kesulitan melawan alucard 1 vs 1 karen alucard memiliki lifesteal yang besar. Hero yang tidak mempunyai skill kabur akan rentan terkena skill zilong, contohnya layla dan yi sun shin.